Senin, 21 Agustus 2023

Pelatihan Peningkatan Kualitas Mutu Prodi PIAUD

Selasa,(22/08/2023) Dosen Homebase Prodi PIAUD mengikuti kegiatan pelatihan peningkatannya kualitas mutu Prodi PIAUD pada Hari Selasa, 22 Agustus 2023 melalui Zoom Meeting yang difasilitasi oleh Asosiasi PPIAUD Indonesia, dalam rangka persiapan reakreditasi prodi piaud yang sudah memasuki TS, dan akan berakhir pada Desember 2024. 


Pada pelatihan tersebut narasumber menyampaikan beberapa strategi/teknik yang bisa dilakukan dalam mempersiapkan akreditasi prodi di antaranya yaitu: 



Selain itu juga terdapat banyak sekali poin-poin penting yang disampaikan oleh narasumber untuk bisa mencapai nilai yang maksimal saat visitasi nanti yaitu untuk bisa Unggul harus memperbanyak kegiatan yang bersifat Internasional,data kuantitatif perhatikan titik koma pada saat pengisian, fokus pada bobot yang nilainya besar, buat Time Line harian Akreditasi, isi tabel DKPS terlebih dahulu, baru mengerjakan LED, nomor-nomor SK di Link kan, tanda Ceklist pada isian Excel, jangan diisi manual, daya tampung nilainya harus lebih rendah dari yang lulus seleksi, tabel 3.2.4. Program Layanan di Linkkan, BKD jangan lebih dari 15 sks, pertemuan Bimbingan Skripsi/Tesis usahakan 8x, dokumen RPS di linkkan 6.2.4, IPK mahasiswa usahakan rata2 di atas 3,5, tracer study tercentral di PT, bukan di PS, lab. Microteaching harus disiapkan, karena itu pasti akan dilihat saat visitasi, untuk kebijakan-kebijakan.

Harapannya, setelah mengikuti pelatihan ini, tim reakreditasi prodi piaud, dapat lebih siap dan matang lagi dalam mengorganisir pengisian LED dan DKPS prodi PIAUD, sehingga bisa meraih hasil Unggul pada akreditasi berikutnya.







0 komentar:

Posting Komentar