Kamis, 02 Mei 2024

KSR PMI Unit IAIN Palangka Raya Melakukan Kegiatan Latihan Bersama Klinik Pratama IAIN Palangka Raya

 

Jum'at (03/05/2024) KSR melakukan kegiatan pelatihan bersama Klinik Pratama IAIN Palangka. Kegiatan ini diselenggarakan oleh KSR IAIN Palangka Raya.

Kegiatan ini dilaksanakan pada pukul 08:00 WIB yang bertempat di klinik Pratama IAIN Palangka Raya. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan sarana peningkatan keterampilan dan pengetahuan dalam situasi kedaruratan. 

Melalui kegiatan ini mahasiswa dapat menambah ilmu bagaimana penanganan disituasi yang darurat. Kegiatan ini berjalan dengan baik dan lancar.





0 Comments:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.